Signage Ruangan Di Hotel


Papan petunjuk lokasi menjadi fasilitas utama penyedia informasi identifikasi arah suatu ruangan. Papan petunjuk lokasi juga sebagai bentuk yang mengkomunikasikan informasinya secara visual tentunya juga harus memenuhi syarat tersebut. Kebutuhan masyarakat yang harus dipenuhi arah lokasi tersebut yang jelas dan mudah dimengerti. Tidak adanya penataan pada pemasangan tata informasi mengakibatkan suatu tempat terkesan kurang teratur. Tidak tertata dengan tepat tata informasi secara desain maupun peletakan menyebabkan pencemaran visual.

Tujuan dari penataan tata informasi atau signage :

  1. Menghindari kebingungan orang saat ada di suatu ruangan
  2. Memberikan informasi yang jelas
  3. Menciptakan daya tarik
  4. Menuntun para penciptaan citra suatu tempat

Artikel